27/02/10

Status YM Mematikan User Lain

Ritual tengah malam yang membuat saya berselancar didunia maya mengarahkan saya  untuk mencari tahu keunikkan Yahoo Masager, maklum semalam teman bertanya apa sich keunggulannya! eh ternyata mendapatkan beberapa artikel yang mengajarkan membuat status YM lebih unik, bisa jadi berbentuk aneh untuk kacamata orang seperti saya.
Saya mendapatkan trik baru yang bisa membuat orang yang mengklik status yahoo messenger anda langsung disconnect. Trik ini cukup simple, walaupun tidak dapat membuat disconnected yahoo messenger seperti halnya software boot, dimana kita bisa memilih target kita untuk di buat disconnected.
Status yahoo messenger yang mematikan ini, hanya menjahili teman kita yang berada di list yahoo messenger kita, dan dengan memasang status yahoo messenger yang menggoda seperti View My Webcam, pasti orang orang yang berada di dalam list kita akan tertarik untuk klik view webcam kita, padahal pada status yahoo messenger kita sudah ditambahkan perintah untuk exit dari yahoo messenger yang ditulis dengan code ymsgr:-kill. ymsgr:-kill adalah kode untuk close/exit/kill/disconnect untuk yahoo messenger. dan perintah ymsgr:-kill itu jika dipasang pada status yahoo messenger akan seperti link aktif, sehingga saat kita tambahkan kalimat view my webcam, seperti benar benar kita sedang online webcam, sehingga membuat orang tertarik untuk mengklik.


Untuk cara menulis status yahoo messenger dengan menambahkan ymsgr:-kill pada View My Webcam bisa anda lihat pada gambar di bawah ini


Untuk melihat status View My Webcam yang udah di modifikasi tadi, dilihat dari yahoo messenger yang lain akan tampak seperti gambar di bawah ini.


Semoga bermanfaat buat pembaca....!!!

8 komentar:

Anonim mengatakan...

Wah... benar2 bermanfaat artikel anda ini, sukses dan trus nulis tentang tutorial yang unik...

terima kasih!

Anonim mengatakan...

Sukses untuk anda, oh ya... ajarin SEO donk! hehehe...
udah brapa dollar dapatnya bulan ini?

Unknown mengatakan...

Positing yang sangat bermanfaat!
kami tunggu bahasan lainnya

Anonim mengatakan...

Selalu untuk berselancar dialam maya..
tambah ilmu dan pengetahuan
oh ya emang sering bgadang juga ya?
heheheee

SmartyInternet mengatakan...

Keren juga.... xixixixiixixix

☼►100ABC blog☼◄ mengatakan...

Bisa bisa aja, pengen coba aaah.
Makasih berbaginya, salam kenal

syauqi hanief mengatakan...

haha. saya juga pernah nge klik status itu. pertama lihat udah curiga ada fungsi tertentu (yang dari namanya buat kill proc ym). tapi tetep aja iseng nge klik.

http://blog.hanief.org/

Himakita Himatika mengatakan...

eh eh url blog saya ganti om, jadi http://hanief.org